Cara Menghadapi Demo Buruh dan Karyawan secara Efektif

Pengusaha hendaknya siap dan mengetahui cara menghadapi demo buruh dan karyawan dengan tepat. Membangun komunikasi serta hubungan industrial yang harmonis memang sangat dibutuhkan untuk meminimalisir adanya kemungkinan gejolak konflik terjadi di perusahaan yang akhirnya membuat buruh dan karyawan melakukan demonstrasi.

Namun, terkadang, apa yang sudah dinilai cukup baik bagi perusahaan ternyata belum mampu memberikan rasa puas bagi karyawan. Mereka akhirnya melakukan demo untuk menyampaikan aspirasi dan keinginan mereka. Continue reading